DEAR TWO
Share:

DEAR TWO

READING AGE 12+

Anggie M. others

0 read

Muda dan berbakat. Pelatih basket mana yang tidak menginginkan Noah dalam tim mereka? Apalagi sejak ia menjadi MVP dalam kejuaran nasional tahun lalu. Wajahnya yang menjadi cover majalah olahraga populer, membuatnya menjadi selebriti di kalangan peminat olahraga, khususnya basket.
Apakah Noah menyukai perhatian itu?
Ya, dia menyukainya. Noah adalah orang yang benci dipandang rendah, dan dibandingkan semua hal, dia paling membenci kekalahan. Hal itu membuat Noah terkesan arogan dan banyak orang yang salah paham terhadapnya.
Itulah Diaz Noah Arakha
Sementara itu, Igris Mahesa, namanya mulai dikenal beberapa bulan setelah Noah muncul di pertandingan basket pertamanya waktu SMP. Publik mulai membanding-bandingkan Noah dan Igris, tentang bagaimana Igris mewakili orang-orang berbadan kecil yang sering disepelekan dalam olahraga basket. Igris tak kalah hebat dari Noah dan sifatnya yang ramah membuatnya menjadi lebih mudah disukai.
Lalu, bagaimana jika dua orang yang saling bertolak belakang itu dipertemukan dalam satu tim basket di SMA?
DISCLAIMER: "Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan."

Unfold

Tags: arrogantstudentkickingstraighticyambitiousexpertmale leadschoolslice of life
Latest Updated
Chapter II-62

Setelah pertandingan yang sengit dan penuh emosi, sorak sorai riuh penonton dan tepuk tangan menggema ke seluruh penjuru arena.

Pertandingan berakhir, namun suasana di lapangan tetap terasa hidup. Meskipun ada perbedaan dalam emosi antara tim pemenang dan tim yang kalah.

Di satu sisi lapangan, para pemain Cendana berku……

Comment

    Navigate with selected cookies

    Dear Reader, we use the permissions associated with cookies to keep our website running smoothly and to provide you with personalized content that better meets your needs and ensure the best reading experience. At any time, you can change your permissions for the cookie settings below.

    If you would like to learn more about our Cookie, you can click on Privacy Policy.