A (Not) Sweet Marriage
Share:

A (Not) Sweet Marriage

READING AGE 18+

Miss Dandelion NewAdult

0 read

Kisah tentang cinta setelah kehidupan pernikahan dimulai.

Takdir seakan mempermainkan Tsurayya dan Athaya. Pernikahan mereka terjadi karena perjodohan yang dirancang oleh kedua belah pihak keluarga besar. Keduanya sama-sama pernah merasakan pedihnya sebuah pengkhianatan.

Demi kebahagiaan orang tua, keduanya menerima perjodohan. Tapi, ada kesepakatan yang dibuat keduanya. Pernikahan akan berakhir dalam dua tahun dan tidak akan ada hubungan suami istri. Tapi kenyataannya .... kebahagiaan keluarga lebih penting dari apapun dan meluruhkan akal sehat.

“Tapi, kalo kita melakukan hal itu, aku melanggar janji membuat kamu tetap perawan sampai kita resmi bercerai, Ayya.”

“Mas, aku ikhlas melakukan semua ini. Yang penting, kedua orang tua kita bahagia.”

“Kamu yakin?” ucap Athaya. Aku mengangguk. “Kapan kita bisa melakukannya?”

“Sesuai perhitungannya, dua hari lagi aku aku ovulasi. Jadi, kita bisa coba sampai sebelum siklus bulananku yang selanjutnya datang.”

“Lalu?”

“Kita akan terus coba sampe aku dinyatakan positif hamil, Mas. Semoga nggak butuh waktu lama."

Bagaimana nasib pernikahan keduanya?

Apakah pernikahan keduanya benar-benar akan berakhir dalam 2 tahun?

Unfold

Tags: contract marriagelove after marriageforcedpregnantarranged marriagegoodgirlCEOsweetcoming of ageaffair
Latest Updated
EXTRA PART -12-

Ramai. Hanya satu kata itu yang bisa kugunakan utnuk menggambarkan suasana rumah kami saat ini. Ada tiga krucils yang kini sibuk untuk masuk sekolah setiap harinya. Athalla yang duduk di kelas enam SD sudah mulai memikirkan tinggi badannya yang hampir sama denganku setelah dikhitan.

“Ayah berangkat duluan, ya.” Athaya harus menghadiri <……

Comment

    Navigate with selected cookies

    Dear Reader, we use the permissions associated with cookies to keep our website running smoothly and to provide you with personalized content that better meets your needs and ensure the best reading experience. At any time, you can change your permissions for the cookie settings below.

    If you would like to learn more about our Cookie, you can click on Privacy Policy.